Girls’ Generation EXPRESS Cafe akan dibuka untuk merayakan Hari Valentine yang jatuh pada Kamis, 14 Februari 2013 nanti. Kafe ini akan berlokasi dalam Rabbit in the Moon café.
Tanggal: 7 – 17 Februari 2013 (11 days)
Tempat: area Garosugil, daerah Apgujeong, Seoul (ibukota Korea Selatan)
Penawaran: berbagai macam barang dengan tema SNSD termasuk cokelat khusus, kue, macaroon, sendok teh, gelas mug, topi, T-shirt, dll.

Catatan: pengunjung yang memiliki passport SM Town akan mendapat bingkisan khusus.
Rabbit in the Moon café sebelum didekorasi menjadi Girls’ Generation EXPRESS Cafe:

No comments:
Post a Comment
Thank You for visiting and Comment, keep in touch ya,
And I want 2 know if u still exist in my blog, please be my follower...^_^ (Gamsahamnida)